Category: Jurusan

Farmasi Klinis & Komunitas (FKK)

FARMASI

Farmasi atau sekarang dikenal dengan Farmasi Klinis dan Komunitas (FKK), apa sih Farmasi itu, farmasi adalah program studi yang mempelajari tentang obat-obatan. Disini kamu akan belajar untuk mengenali struktur senyawa obat dan cara sintesisnya, kemudian mengolahnya menjadi obat yang layak dikonsumsi. Pastinya disini kamu akan belajar, mencampur, meracik, melakukan formulasi, mengidentifikasi, mengombinasi, menganalisis, dan menciptakan obat yang […]

umar ali

Otomatisasi & Tata Kelola Perkantoran (OTKP)

Administrasi Perkantoran

Administrasi Perkantoran atau sekarang dikenal dengan Otomatisasi dan Tata Kelola Perkantoran (OTKP). apa sih administrasi perkantoran ? Administrasi Kantor adalah kegiatan belajar sehari-hari yang berfokus pada perencanaan anggaran keuangan, pembayaran dan pendataan suatu perkantoran atau perusahaan. Administrasi Perkantoran salah satu ilmu Manajemen yang mempunyai spesifikasi khusus dalam bidang perkantoran, artinya dalam ilmu Administrasi Perkantoran dipelajari secara […]

umar ali

Farmasi Klinis & Komunitas (FKK) Kalender Akademik

Ujian Praktek USBN SMK Manba’ul ‘Ulum Tahun Pelajaran 2018/2019

Rangkaian kegiatan Ujian Sekolah Berstandar Nasional telah mulai dilaksanakan mulai tanggal 4 Maret 2019, setelah pelaksanaan Gladi UNBK Tahun Pelajaran 2018 / 2019. Seluruh Peserta didik SMK Manba’ul ‘Ulum tentu telah mempersiapkan diri pada pelaksanaan Gladi UNBK yang kemudian berlanjut dengan kegiatan USBN tersebut. Seluruh Kompetensi Keahlian melaksanakan praktek sesuai dengan POS USBN Tahun Pelajaran […]

Dedi Manfaluthi

Tata Busana (TB)

Prospek Lulusan Kompetensi Keahlian Tata Busana

Berbicara mengenai Sekolah menengah Kejuruan sudah tentu berbicara mengenai keahlian atau sudah pasti keterampilan, seperti halnya pada kompetensi keahlian baru yang ada di SMK Manba’ul ‘Ulum yaitu Kompetensi Keahlian Tata Busana. Pada kompetensi keahlian ini peserta didik tidak hanya diajarkan keterampilan dalam dunia jahit menjahit saja, tetapi juga diajarkan bagaimana cara menganalisa produk pasar yang […]

Dedi Manfaluthi