Tag: saintis terbaik
Mengharumkan Nama Indonesia, ini 15 Ilmuwan Indonesia Terbaik di Dunia Versi AD Scientifix 2023!
Di Indonesia, ada 15 ilmuwan masuk ke dalam daftar Top 100 Scientists In The World atau 100 ilmuwan terbaik di dunia. Hasil ini, dirilis oleh lembaga pemeringkatan Alper-Doger (AD) Scientific Index pada 2023. AD Scientific Index melakukan perangkingan dan analisa berdasarkan performa publikasi ilmiah, produktivitas ilmiah peneliti. Ada 1.093.795 ilmuwan di 216 negara yang masuk […]