Category: Galery

Galery Kegiatan Sekolah Teknik Komputer & Jaringan (TKJ)

Hari Pertama Pelaksanaan Uji Kompetensi Keahlian (UKK) SMK Manba’ul ‘Ulum Cirebon Berjalan Dengan Baik

SMK Manba’ul Ulum Cirebon.sch.id – Hari pertama pelaksanaan Uji Kompetensi Keahlian (UKK) SMK Manba’ul Ulum Cirebon berjalan dengan baik sesuai dengan yang direncanakan, Senin, 05/04/2021. Pada tahap awal ini, pelaksanaan UKK diikuti oleh lima Program Keahlian, yaitu Bisnis Daring & Pemasaran (BDP), Otomatisasi & Tata Kelola Perkantoran (OTKP), Farmasi Klinis & Komunitas (FKK), Teknik Komputer […]

umar ali

Berita Terkini Ekstrakurikuler Galery Kegiatan Sekolah

Harumkan Nama SMK Dengan Hobi

Hallo sahabatMU…. Memiliki hobi menyanyi itu menyenangkan bukan? Apa perasaan kalian jika hobi yang kalian suka menjadi prestasi? Pasti sangat luar biasa sekali. Demikian juga dengan teman kita yang mempunyai hobi nyanyi dengan suara emas yang baru saja mendapatkan prestasi dalam acara kompetisi solo vokal yang diadakan PSM UMC dalam rangka menyambut bulan ramadhan. Dalam […]

umar ali